Daftar Laptop Tercanggih di Tahun 2023

Memiliki laptop dengan spesifikasi canggih merupakan salah satu cita – cita bagi sebagian orang, benar saja dengan memiliki spek yang canggih tentunya akan sangat membantu kita dalam berbagai hal ada juga yang menggunakannya untuk editing profesional yang dimana hanya dapat dilakukan dengan menggunakan laptop yang spek super canggih.

Ada juga yang menggunakannya untuk bermain game agar game yang dimainkan mulus tanpa lag atau semacamnya, hal ini lah produsen laptop terus berusaha membuat produk – produk tercanggihnya setiap tahun agar dapat memuaskan hasrat para penikmatnya.

Seperti contohnya memainkan game judi online melalui laptop dengan adanya spesifikasi canggih yang telah ditanamkan di dalam laptop tersebut.

Ditahun 2023 ini juga diluncurkan beberapa laptop canggih yang wajib kalian lirik, mari kita lihat spek dari laptop tersebut:

1.Spesifikasi paling lengkapLaptop Bisnis HP Notebook 240 G8
Sistem Operasi yang digunakan: Windows 11 Home
Prosesor: Intel Core i5-1135G7
RAM: 8GB
Storage: 512 GB
Ukuran dan jenis layar: 14 Inci HD 1366 x 768 piksel
Konektivitas Nirkabel: WiFi and Bluetooth 5.0
Audio: Stereo Speaker dan Digital Microphone
Baterai: 41 Wh Li-ion
Dimensi: 32.4 x 22.59 x 1.99 cm, berat: 1.47 kg.

2. Spesifikasi paling lengkapLaptop Bisnis Lenovo K14 Gen 1
Sistem Operasi yang digunakan: Windows 11 Home
Prosesor: Intel Core i5-1135G7
RAM: 8GB
Storage: 512 GB
Ukuran dan jenis layar: 14 Inci FHD 1920 x 1080 piksel
Konektivitas Nirkabel: WiFi and Bluetooth 5.1
Audio: Stereo Speaker dan Dolby Audio
Baterai: 45 Wh Li-ion
Dimensi: 32.4 x 21.5 x 1.76 cm, berat: 1.5 kg.

3. Spesifikasi paling lengkapLaptop Bisnis Dell Latitude 3420
Sistem Operasi yang digunakan: Windows 11 Home
Prosesor: Intel Core i3-1115G4
RAM: 8GB
Storage: 256 GB
Ukuran dan jenis layar: 14 Inci HD 1366 x 768 piksel
Konektivitas Nirkabel: WiFi and Bluetooth 5.1
Audio: Stereo Speaker with Realtek Audio Controller
Baterai: 54 Wh Li-ion
Dimensi: 32.6 x 22.6 x 1.76 cm, berat: 1.52 kg.

4. Spesifikasi paling lengkapLaptop Bisnis ASUS ExpertBook B1 B1400
Sistem Operasi yang digunakan: Windows 11 Pro
Prosesor: Intel Core i5-1135G7
RAM: 8GB
Storage: 512 GB
Ukuran dan jenis layar: 14 Inci FHD 1920 x 1080 piksel
Webcam: HD 720p Camera with Privacy Shutter
Audio: Stereo Speaker with Array Microphone
Baterai: 42 Wh Li-ion
Dimensi: 32.3 x 21.5 x 1.92 cm, berat: 1.45 kg.

5. Spesifikasi paling lengkapLaptop Bisnis HP Probook 440 G8
Sistem Operasi yang digunakan: Windows 10 Pro
Prosesor: Intel Core i7-1165G7
RAM: 8GB
Storage: 512 GB
Ukuran dan jenis layar: 14 Inci FHD 1920 x 1080 piksel
Audio: Stereo Speaker with Array Microphone
Baterai: 45 Wh Li-ion
Dimensi: 32.2 x 21.4 x 1.99 cm, berat: 1.38 kg.

Itulah daftar laptop yang menurut kami adalah yang paling canggih di tahun 2023, meskipun sebenarnya ditahun 2023 ini masih banyak produk – produk laptop canggih lainnya tetapi kami hanya memilih yang terbaik dari yang terbaik dari berbagai aspek. Semoga artikel ini dapat bermanfaat bagi kalian yang saat ini sedang mencari produk laptop canggih pada tahun 2023, terima kasih sudah berkunjung ke situs kami dan sampai jumpa di artikel selanjutnya!

Artikel yang Direkomendasikan